Materi Kelas VII, Materi kelas VII semester I, Perbandingan, Uncategorized

Perbandingan

1. Arti Perbandingan Perbandingan merupakan suatu hal yang sangat penting dalam matematika, demikian juga dalam kehidupan sehari-hari kita pun tidak lepas dari perbandingan. Sebagai ilustrasi perhatikan contoh berikut : a. Usia Ayah 45 tahun dan usia ibu 40 tahun, sedangkan usia Ali 15 tahun serta usia Ani 10 tahun. Perbandingan usia ayah dan ibu =… Continue reading Perbandingan

Aritmatika sosial, Materi Kelas VII, Materi kelas VII semester I, Uncategorized

Aritmatika Sosial

A.   Harga pembelian, harga penjualan, untung, dan rugi Dalam kehidupan sehari-hari sering kali kita menjumpai atau melakukan kegiatan jual beli atau perdagangan. Dalam perdagangan terdapat penjual dan pembeli. Jika kita ingin memperoleh barang yang kita inginkan maka kita harus melakukan pertukaran untuk mendapatkannya. Misalnya penjual menyerahkan barang kepada pembeli sebagai gantinya pembeli menyerahkan uang sebagai… Continue reading Aritmatika Sosial

Materi Kelas VII, Materi kelas VII semester I, PLSV, Uncategorized

Persamaan dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel

Persamaan Linear Satu Variabel Kalimat Pernyataan Kalian pasti sudah mempelajari tentang jenis- jenis kalimat, seperti : kalimat tanya, kalimat berita, dan kalimat perintah. Coba berikan contoh tentang kalimat- kalimat itu Pernahkah kamu menjawab pertanyaan Bapak atau Ibu guru ? Jika pernah, bagaimana jawaban yang Anda kemukakan itu ? Benar atau salah ? Jika Anda menjawab… Continue reading Persamaan dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel

Aljabar, Materi Kelas VII, Materi kelas VII semester I, Uncategorized

Aljabar

BENTUK ALJABAR dan UNSUR-UNSURNYA Bentuk ALJABAR adalah suatu bentuk matematika yang dalam penyajiannya memuat huruf-huruf untuk mewakili bilangan yang belum diketahui. Bentuk aljabar dapat dimanfaatkan untuk menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari. Hal-hal yang tidak diketahui seperti banyaknya bahan bakar minyak yang dibutuhkan sebuah bis dalam tiap minggu, jarak yang ditempuh dalam waktu tertentu, atau banyaknya… Continue reading Aljabar

Bilangan Pecahan, Materi Kelas VII, Materi kelas VII semester I, Uncategorized

Bilangan Pecahan

Pengertian Bilangan Pecahan Bilangan pecahan adalah suatu bilangan yang mempunyai bentuk  dengan b ≠ 0, di mana a disebut pembilang dan b disebut penyebut. Jenis-Jenis Bilangan Pecahan Bilangan pecahan terbagi menjadi beberapa jenis yaitu a. Pecahan Biasa Pecahan biasa hanya terdiri atas pembilang dan penyebut. Contoh: , , , b. Pecahan Campuran Pecahan campuran  terdiri… Continue reading Bilangan Pecahan

Bilangan Bulat, Materi Kelas VII, Materi kelas VII semester I, Uncategorized

Bilangan Bulat

BILANGAN BULAT BILANGAN BULAT Himpunan bilangan bulat adalah himpunan bilangan yang terdiri dari himpunan bilangan positif (bilangan asli), bilangan nol, dan bilangan bulat negatif. - bilangan asli : 1, 2, 3, ... - bilangan nol : 0 - bilangan negatif : ..., -3, -2, -1 Bilangan Bulat dinotasikan dengan : B = {..., -3, -2,… Continue reading Bilangan Bulat